Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2019

Konsep Dasar Manajemen

Defenisi Manajemen Menurut Richard L. daft (2003)   Manajemen adalah pencapaian tujuan organisasi dengan cara yang efektif dan efisien melalui perencanaan , pengorganisasian , pengarahan , dan pengendalian sumber daya organisasi . Menurut Malayu S. P Hasibuan (2009)   Manajemen adalah ilmu dan seni yang mengatur proses pemanfaatan SDM dan sumber sumber lainnya . Sejarah Perkembangan Pemikiran Manajemen Menurut Sukanto Reksohadiprojo : 1. Aliran Manajemen Ilmiah 2. Aliran Teori Organisasi 3. Aliran Tingkah Laku dan Hubungan Kemanusiaan 4. Aliran Akuntansi Manajemen 5. Aliran Kuantitatif 6. Aliran Proses Manajemen 7. Aliran Empiris 8. Aliran Tingkah Laku Manusia 9. Aliran Sistem Lokal 10. Aliran Teori Keputusan 11. Aliran Matematis     Aliran Manajemen Ilmiah Aliran manajemen ilmiah (Scientific Management) ditand